Contoh Pengermasan Paket Madu |
Gudang Lebah - Komponen utama dalam madu adalah glukosa dan fruktosa. Selain itu senyawa-senyawa lain yang terkandung dalam madu antara lain: protein, asam amino, enzim, asam-asam organik, mineral, tepung sari bunga, sukrosa, maltosa, melezitosa dan oligosakarida lainnya termasuk dekstrin.
Berikut beberapa kandungan madu per 100 gramnya :
Karbohidrat - 82,4 gm
Gula - 82.12 gm
Serat pangan - 0,2 gm
Protein - 0,3 gm
Air - 17.10 gm
Riboflavin ( vitamin B2 ) - 0,038 mg
Niacin ( vitamin B3) - 0,121 mg
Kalsium - 6 mg
Besi - 0,42 mg
Asam pantotenat ( vitamin B5 ) - 0.068 mg
Vitamin B6 - 0.024 mg
Folat ( Vitamin B9 ) - 2 ug
Vitamin C - 0,5 mg
Magnesium - 2 mg
Fosfor - 4 mg
Kalium - 52 mg
Sodium - 4 mg
Seng - 0,22 mg
Energi - 300 kkal ( 1.270 kJ )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan kirim komentar jika ada yang kurang paham